Topik: Gempa Halmahera selatan
DMC Dompet Duafa, Bangun MCK dan Mushola Darurat di Desa Gane...
HALMAHERA SELATAN – Desa Gane Luar, Kecamatan Gane Timur Selatan, Halmahera Selatan, Maluku Utara, merupakan salah satu desa dengan dampak terparah akibat gempa Halmahera...
Upaya Pemulihan Trauma Korban Gempa, Terus Dilakukan Pemerintah Kabupaten Halmahera Selatan
LABUHA - Upaya pemerintah daerah untuk memulihkan psikologis (Trauma Healing) masyarakat yang terkena dampak gempa 7,2 SR pekan lalu, terus dilakukan.
Kamis, (25/7/19), di halaman...
Pengungsi Gempa di Halmahera Selatan Mulai Terserang Penyakit
Dinkes: Didominasi Ispa dan Hipertensi
LABUHA - Memasuki pekan ke dua pasca gempa bumi 7.2 Scala Richter (SC) , Minggu, (14/7/19), menimpa Kabupaten Halmahera Selatan, tercatat...
Ini Kata Sekda Halsel, Terkait Korban Meninggal di Gempa Halmahera Selatan
HALMAHERA SELATAN - Korban meninggal akibat gempa bumi bermagnitudo 7,2 skala ricter di wilayah Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara, pada hari Minggu tanggal...
Masa Tanggap Darurat Bencana di Halmahera Selatan di Perpanjang
HALMAHERA SELATAN - Pemerintah Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara, memperpanjang masa tanggap darurat bencana gempa 7,2 skala richter, selama satu pekan kedepan terhitung...
Kisah Aswar yang Kehilangan Anak Tercinta Akibat Gempa Magnitudo 7.2 yang...
Peliput : Sahril Samad
HALMAHERA SELATAN - Senin (15/7/19), siang sekitar arah jam menunjukkan pukul 15.34 Wit. Tim gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, Tagana,...
Polda Malut Berikan Bantuan Kepada Korban Gempa Bumi
TERNATE - Polda Maluku Utara (Malut) memberikan bantuan sosial kemanusiaan kepada korban gempa bumi di Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel) Provinsi Malut.
Kepala Biro Operasional (Karo...
Keterbatasan Alat, Tim Medis Lakukan Operasi di Lokasi Pengungsian
LABUHA - Tim gabungan, Dinas Kesehatan Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel), melakukan aksi cepat di lokasi gempa, berupa penanganan operasi ke sejumlah masyarakat yang tertimpa...