Pendaki Hilang Di Gunung Dukono Halmahera Utara Ditemukan
GN-TERNATE , Brian Lobiua 17 Tahun, yang dikabarkan hilang saat mendaki Gunung Dukono Halmahera Utara, akhirnya ditemukan dalam keadaan selamat.
Brian ditemukan di daerah Mancile...
Teroris Incar Halmahera, Wilayah Maluku Utara Diperketat
GN-Ternate, Pihak Kepolisian Polda Maluku Utara mengaku telah bersinergi dengan TNI terkait dugaan Halmahera diincar untuk dijadikan basis pelatihan teroris.
”Iya kita antisipasi, Pangdam sudah...
Halmahera Jadi Incaran Teroris Gantikan Basis Pelatihan Poso
GN-Jakarta, Pulau Halmahera di Provinsi Maluku Utara diicar teroris Banten dan Bekasi, Jawa Barat untuk dijadikan sebagai basis pelatihan militer guna menggantikan Poso.
Kepala Bagian...
Listrik Sering Padam, Warga Kelurahan Payahe Protes
GN-Tidore, Warga Kelurahan Payahe Kecamatan Oba, Kota Tidore Kepulauan geram terhadap pemadaman listrik yang sering terjadi, pemadaman listrik terjadi hingga lebih dari 5 jam...
Pembangunan Terminal Babang Sedot 3 Milyar
GN-LABUHA, Dinas Perhubungan Kabupaten Halmahera Selatan berencana dalam waktu dekat akan melakukan renovasi perluasan terminal Babang.
Kepala Dinas Perhubungan Soadri Ingratubun, saat ditemui menyampaikan, saat...
Warga Perumahan Marano Butuh Jalan
GN-LABUHA, Warga perumahan Umum (Perum) Marano Desa Labuha, sampai saat ini belum menikmati jalan. Padahal warga sudah menepati perumahan tersebut selama kurun waktu satu...
Sultan Tidore : Malu Jika Berbuat Salah Termasuk Menggunakan Narkoba
GN-Ternate, Sultan Tidore, Husein Syah memberikan dukungan penuh dalam upaya pencegahan, pemberantasan dan penyalahgunaan narkoba dengan pendekatan kultural dan adat dengan kearifan lokal.
“Saya ingatkan...
Bupati Halsel Buka Musrenbang Tingkat Kabupaten Tahun 2017
GN-Labuha, Bupati Kabupaten Halsel, Bahrain Kasuba resmi membuka Musyawarah Rencana Pembangunan Daerah (Musrenbangda), Kamis (23/3) di aula kantor Bupati Halsel.
Turut dihadiri Forum Koordinasi Pimpinan...
Buwas : Malut Wilayah yang Cukup Rawan Terjadinya Penyelundupan Narkoba
GN-Ternate, Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN), Komjen Pol. Budi Waseso menyatakan Maluku Utara termasuk wilayah yang cukup rawan terjadinya penyelundupan narkoba melalui jalur laut....
Bupati Keluarkan Perbub PIK, Asnawi: Merupakan Langkah Maju Dalam Kepentingan Pembangunan...
GN-Labuha, Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Halsel, Asnawi Lagalante mengapresiasi langkah Pemerintah Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel), dibawah kepemimpinan Bahrain Kasuba. Sebab, Bupati Bahrain Kasuba...