Wakili Gubernur, Staf Ahli Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Lepas Kontingen Penas KTNA

TERNATE - Gubernur Maluku Utara yang di wakili Staf Ahli Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Ir. Mulyadi Wowor secara resmi melepas kontingen Pekan Nasional Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) 2023 yang diselenggarakan di Padang, Sumatera Barat. Pelepasan peserta kontingen Penas dari Provinsi Maluku Utara ini dilakukan di Muara Hotel pada Rabu (7/6/23). Staf Ahli Gubernur melalui sambutannya menyampaikan, Penas KTNA...

Resmi Launching Computer Security Response Team, ini Ajakan Gubernur

TERNATE - Gubernur Maluku Utara KH. Abdul Gani Kasuba secara resmi melaunching Computer Security Response Team (CSIRT) atau tim tanggap siber  dan penyerahan surat tanda registrasi yang diselenggarakan oleh Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian Provinsi Maluku Utara bertempat di Sahid Hotel (31/5). Gubernur dalam sambutannya mengatakan, suatu kebanggaan untuk kami Provinsi Maluku Utara, karena telah dibentuknya Tim Tanggap Insiden Siber...

Kemenko Marves Apresiasi Konsistensi Harita Nickel Lestarikan Mangrove Kawasan Pesisir Halmahera Selatan

HALSEL - Harita Nickel secara konsisten telah menerapkan prinsip Environment, Social dan Government (ESG) melalui program rehabilitasi mangrove di Halmahera Selatan, Maluku Utara. Tak ayal, komitmen grup perusahaan pertambangan dan hilirisasi nikel terintegrasi yang beroperasi di Pulau Obi ini banyak pujian, diantaranya dari Kemenko Marves. Pujian itu, disampaikan oleh tim dari Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves), Kementerian...

Hadiri Puncak Peringatan Hari Kartini, Ini Komentar Gubernur Malut

TERNATE - Gubernur Maluku Utara KH.Abdul Gani Kasuba yang didampingi Ketua TP-PKK Provinsi Maluku Utara, Hj.Faoniah Jaohar Kasuba, menghadiri acara puncak peringatan hari kartini yang ke-145 tahun 2023 serta pemberian penghargaan kepada perempuan berjasa dan berprestasi, bertempat di Roya Resto Kalumpang, Selasa (23/5/23) Peringatan hari Kartini Ini merupakan bentuk pengakuan serta penghargaan atas perjuangan perempuan Indonesia dari masa kemasa. Pemberian...

Ternate dan Langkah Menuju Geopark Nasional

TERNATE - Sebanyak empat puluh satu (41) situs geologi yang tersebar di kota Ternate yang diusulkan dan diserahkan oleh Walikota pada tahun 2022 lalu, akan diverifikasi secara resmi oleh tim Kementerian ESDM melalui Badan Geologi. Rencananya, tanggal 16 – 27 Mei 2023 tim verifikasi akan dipimpin oleh Rully Setiawan,S,T.,P.hD. Sesuai dengan surat nomor :T-357/GL.03/BGS/2023. Tanggal 11 Mei 2023, berdasar pada dokumen...

Pengukuhan Pengurus KDEKS Provinsi Maluku Utara Disaksikan Wakil Presiden RI

TERNATE - Pengurus Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah (KDEKS) Maluku Utara (Malut) resmi dikukuhkan oleh Plt. Direktur Eksekutif Komite Nasional dan keuangan syariah (KNEKS) Taufik Hidayat, yang dilaksanakan di Gamalama Ballroom, Sahid Bella Hotel, Ternate, pada Rabu (10/5) dan disaksikan secara langsung oleh Wakil Presiden Republik Indonesia selaku Ketua Harian KNEKS K.H Ma’ruf Amin. KDEKS Maluku Utara ditetapkan berdasarkan...

Pemprov Malut Jemput Empat Warga Korban Konflik Sudan

TERNATE - Empat warga Maluku Utara korban konflik internal di negara Sudan yang dievakuasi pemerintah pusat melalui KBRI dijemput jajaran Kantor Penghubung Maluku Utara di Jakarta dan dipulangkan dengan maskapai penerbangan Garuda Air. Kedatangan empat warga Malut dijemput Asisten II Setda provinsi Maluku Utara Sri Hartati Hatari atas nama Gubernur Maluku Utara di Bandara Babullah Ternate, Sabtu, 06/05/23. Asisten II Setda...

Pemprov Malut Dukung Pembentukan KDEKS di Malut

TERNATE - Pemerintah Provinsi Maluku Utara mendukung pembentukan Komite Daerah Ekonomi Keuangan Syariah di Provinsi Maluku Utara. Hal ini setelah rapat bersama dengan Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah dan Sekretariat Wakil Presiden dipimpin oleh Sekretaris Daerah Drs. Samsuddin Adbul Kadir, M.Si di Kediaman Gubernur, Selasa (2/5/23). Dalam rapat tersebut Sekprov menyambut baik keberadaan KDEKS di Malut mengingat dalam waktu...

Buka Musrenbang RKPD Tahun 2024, Ini Permintaan Gubernur

TERNATE - Gubernur Maluku Utara KH.Abdul Gani Kasuba, Lc secara resmi membuka Musrenbang dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Maluku Utara Tahun 2024, ditandai dengan pemukulan gong, yang bertempat di Sahid Bella Hotel. Jum'at (28/4/23). Dalam sambutan, Gubernur mengatakan Pertemuan ini merupakan agenda kegiatan perencanaan tahunan, yang kali ini sedikit istimewa, oleh karena sekaligus menandakan akhir dari...

Pantau Pos Pengamanan, Kapolda Malut Pastikan Mudik Aman dan Nyaman

TERNATE - Kapolda Maluku Utara Irjen Pol. Midi Siswoko, S.I.K, dan Wakapolda Malut Brigjen Pol. Drs. Eko Para Setyo Siswanto, M.Si melakukan pengecekan Pos Terpadu dan Pos Pengamanan Operasi Ketupat Kieraha 2023 di Wilayah Kota Ternate, Pada Kamis (20/4/2023) Turut hadir dalam kunjungan yakni mewakili Gubernur Malut asisten III Setda Provinsi Malut, Danrem 152/Babullah, Kepada BIN Provinsi Malut, Kepada BBN...